June 25, 2022
Gaya hidup sustainable atau ramah lingkungan mulai dilakoni oleh banyak perusahaan. Begitu pula dengan dunia kecantikan. Beberapa brand besar mulai menaruh perhatian besar pada pengelolaan limbah kemasan produk. Merasa harus peduli lingkungan, mereka pilih kemasan yang bisa didaur ulang. Hal ini agar limbah produk kecantikan tidak terus mencemari lingkungan. Menyadari dampak yang dihasilkan dari rantai bisnis kecantikan, dan kebanyakan konsumen mulai menyadari dengan memulai kebiasaan dengan kemasan kirim yang ramah lingkungan. Menggunakan kemasan botol dan kardus yang lebih ramah lingkungan dengan meniadakan plastik sebagai pembungkus tambahan menjadi solusi. Berikut ini beberapa brand kecantikan yang mulai gerakan peduli lingkungan Brand Skincare […]